Kumpulan Berita #Nissan
Nissan akan jual sahamnya di perusahaan baterai
Nissan Motors akan menjual sahamnya di perusahaan manufaktur baterai kendaraan listrik dan hybrid, dan akan memilih membeli baterai buatan perusahaan lain ketimbang memproduksi sendiri.Nissan sedang berupaya untuk menjual 15 persen sahamnya di Automotive Energy Supply, perusahaan patungan yang ...
Diandra Gautama, mentor cantik Nissan GT Academy 2016
Bagi otolovers yang hobi main video games balap, Nissan GT Academy 2016 patut diikuti, selain berpeluang menjadi pebalap yang sesungguhnya di ajang internasional, anda juga akan banyak berhubungan dengan mentor cantik ini.Dia lah Diandra Gautama, wanita pebalap yang cantik dengan segudang ...
Nisaan GT Academy 2016 resmi dimulai
PT Nissan Motor Indonesia (NMI) pada awal pekan ini mengumumkan dimulainya Nissan GT Academy 2016, sebuah program kampanye Nissan yang sekaligus untuk mencari talenta muda dan pebalap pemula Indonesia untuk dikompetisikan di tingkat internasional.Berbeda dengan tahun sebelumnya, Nissan PlayStation ...
Nissan GT-R 2017 makin gagah dan bertenaga
Nissan sudah menguji coba mobil balap terbarunya, Nissan GT-R 2017, di Belgia dan Sirkuit Francorchamps Prancis pada akhir Mei lalu.Nissan GT-R 2017 telah diperbarui dengan penampilan baru, juga mendapatkan perbaikan pada performa berkendara (driving performance) pada berbagai area kunci, termasuk ...
Nissan kembangkan mesin berbahan bakar etanol
Nissan telah mengembangkan mesin dengan bahan-bakar ethanol, dengan tangki yang lebih aman dari tangki tekanan tinggi hidrogen, sehingga lebih murah, lebih aman dikendarai dan lebih ramah pengguna.Teknologi baru ini, dijuluki sebuah sel bahan bakar e-bio, bertujuan untuk memecahkan tantangan ...
Nissan akan tempatkan mantan kepala teknologi pimpin reformasi Mitsubishi
Nissan Motor Co dilaporkan akan menempatkan mantan kepala teknologi Nissan global untuk memimpin reformasi di Mitsubishi Motor Corp, perusahaan yang 34 persen sahamnya akan dibeli Nissan.Reuters mengutip dua sumber yang mengetahui masalah itu, mengatakan bahwa Nissan dan Mitsubishi sedang dalam ...
Nissan Qashqai berkemudi otomatis hadir di Inggris 2017
Nissan mengatakan SUV berkemudi otomatis pertamanya Nissan Qashqai akan hadir di jalan-jalan Eropa dimulai dari Inggris pada 2017.Nissan yang sudah mendapatkan banyak pembaruan khususnya dengan teknologi pengemudian otomatis (autonomous technology) ProPilot akan tersedia di pasar massal dalam ...
Mayra Gonzalez, wanita pertama jabat presiden Nissan
Seorang lagi melengkapi daftar wanita berpengaruh dalam dunia otomotif, dia lah Mayra Gonzalez, wanita pertama yang menjabat pucuk pimpinan Nissan di satu negara.Nissan Motor Co Ltd belum lama lalu mengumumkan telah menunjuk Mayra Gonzalez sebagai presiden Nissan Meksiko atau Nissan Mexicana, ...
Pengacara Korea akan gugat Nissan terkait skandal emisi
Seorang pengacara Korea Selatan mengatakan hari ini bahwa ia akan melayangkan gugatan terhadap produsen mobil Jepang Nissan Motor atas dugaan kecurangan dalam penyajian data emisi pada mobil yang dipasarkan di negara itu.Jason Ha, seperti dilaporkan Korea Times, akan mengumpulkan para pemilik ...
Nissan bantah manipulasi data emisi Qashqai
Nissan membantah telah memanipulasi data emisi pada Nissan Qashqai sebagaimana yang dituduhkan oleh pemerintah Korea Selatan baru-baru ini yang menemukan kecurangan dalam pengujian bersama sejumlah model dari pabrikan lain.“Perusahaan kami menjalani prosedur otorisasi yang diperlukan oleh ...