Kumpulan Berita #General Motors
GM bangun fasilitas gudang dan logistik termahalnya di AS
General Motors Customer Care dan Aftersales (CCA) mulai membangun pusat pemrosesan ACDelco dan Genuine GM Parts dengan investasi 65 juta dolar (sekitar Rp938 miliar) di Kota Burton, Michigan, dan merupakan investasi tunggal terbesar untuk fasilitas pergudangan dan logistik di Amerika Serikat dalam ...
GM alihkan operasi Vietnam kepada produsen mobil lokal
General Motors telah sepakat untuk mengalihkan operasinya di Vietnam kepada produse mobil domestik VinFast Trading and Production LLC, dalam sebuah langkah untuk memasangkan keahlian GM dalam bidang otomotif dengan wawasan pasar lokal VinFast.VinFast, sebuah unit konglomerat swasta terbesar ...
Honda dan GM bermitra kembangkan baterai mobil generasi lanjut
General Motors dan Honda sepakat bermitra untuk mengembangkan komponen baterai kimia generasi lanjut, termasuk sel dan modul, guna mempercepat rencana kedua perusahaan dalam implementasi produksi kendaraan listrik.Baterai generasi lanjut akan menghasilkan kepadatan energi yang lebih tinggi, ...
Softbank investasikan 2,25 miliar dolar di GM Cruise
General Motors (NYSE: GM) mengumumkan bahwa SoftBank Vision Fund akan menginvestasikan 2,25 miliar dolar (sekitar Rp31 triliun) di GM Cruise Holdings LLC (GM Cruise), guna memperkuat rencana perusahaan untuk mengkomersilkan teknologi autonomous vehicle (AV) dalam skala besar.GM juga akan ...
GM gunakan software baru berbasis AI untuk desain mobil baru
General Motors menggunakan perangkat lunak baru yang canggih untuk mendesain mobil-mobil mendatangnya yang lebih ringan dan kuat.Teknologi ini adalah kunci untuk mengembangkan kendaraan dengan penggerak alternatif yang efisien dan lebih ringan dan nol emisi, kata GM dalam pernyataan resminya.GM ...
GM siap produksi SUV baru di Korsel, investasikan 2,8 miliar dolar
GM Korea Company mengumumkan rencana bisnisnya yang kuat yang dimaksudkan untuk mengembalikan perusahaan ke profitabilitas pada 2019, berikut rencana memproduksi model baru di pasar ini.Rencana viabilitas ini akan didukung oleh rekor investasi 2,8 miliar dolar dalam dua program kendaraan global ...
Penjualan Chevrolet naik 34,6 persen di Indonesia
General Motors (GM) membukukan momentum penjualan positif di seluruh kawasan Asia Tenggara (SEA) pada 2017, meningkatkan volume penjualan secara keseluruhan di unit-unit bisnis di kawasan itu 14,8 persen dibandingkan 2016.Hasil ini mencerminkan komitmen berkelanjutan General Motors terhadap ...
GM rekrut CEO eBay Wenig, pertajam strategi pasar digital
General Motors Co belum lama lalu mengumumkan penunjukan Presiden dan CEO eBay Devin Wenig sebagai bagian dari dewan direksi pabrikan mobil AS ini.“Devin membawa keahlian signifikan dalam teknologi, operasi global dan perencanaan strategis ke dewan kami,” kata Chairman dan CEO GM Mary ...
Ford Fiesta, Taurus, dan Chevrolet Sonic discontinue
Sejumlah media dunia, mengutip laporan Wall Street Journal, menyebut bahwa General Motors (GM) dan Ford berencana menghentikan produksi sejumlah model mobil yang penjualannya lambat atau kurang laku di pasaran.GM akan menghentikan produksi Chevrolet Sonic secepatnya dalam tahun ini, kemudian juga ...
GM akan tutup pabriknya di Korea Mei mendatang
GM Korea Company (GM Korea) akan menghentikan operasi dan menutup pabrik Gunsan pada akhir Mei mendatang, menyusul terus menyusutnya produksi serta hanya beroperasi pada 20 persen dari kapasitasnya dalam tiga tahun terakhir ini.“Pengumuman ini terjadi setelah meninjau ulang operasi perusahaan ...