Most Popular

Berita

Yamaha laris jual Blue Core di Jakarta Fair

Sepeda motor teknologi Blue Core (Efisien – Bertenaga – Handal) yang mulai diperkenalkan Yamaha Indonesia tahun 2014 menjadikan booth mereka primadona di Jakarta Fair sekaligus laris dikunjungi dan dibeli."Penjualan Yamaha paling laris di Jakarta Fair tahun ini pun didominasi oleh tiga motor ...

Berita

Juke “dihapus” dari lineup Nissan Amerika Utara

Alih-alih penjualannya yang tidak memuaskan, Nissan Juke dilaporkan tidak akan ditawarkan kepada konsumen di Amerika Serikat alias “dihapus” dari daftar lineup Nissan di kawasan itu.Nissan telah menjual 10.157 Juke di AS pada tahun 2017, turun 48 persen dari tahun sebelumnya, menurut ...

Oto Babes

Si cantik Simona perkuat Nissan Motorsport mulai 2017

Pebalap cantik Simona de Silvestro bakal memperkuat tim Nissan pada balap supercar mulai tahun depan, setelah menandatangani kontrak multi-year dengan Nissan Motorsport, Jumat pekan lalu (18/11).Simona bakal memulai sebagai skuad tim balap Nissan pada 2017 Clipsal 500 2017 di Adelaide, babak ...

Review

Chevrolet Camaro 2016 akan hadir dalam 3 varian mesin

Model terbaru dari sang legenda yang menakjubkan, Chevrolet Camaro 2016, akan mulai dipasarkan akhir tahun ini dengan tiga pilihan varian mesin yang menawarkan power berbeda.Dengan konsep desain yang tetap mengusung DNA model originalnya, Camaro 2016 hadir dengan goresan lebih modern, dalam tiga ...

Oto Fashion

TDR Helmet Explorer caggih dan nyaman

TDR Industries kembali mengeluarkan varian terbaru berupa helm untuk mendukung gerakan Explorasi Indonesia dengan tagar #EXPLORE2DISCOVER. Launching diadakan di TDR Technology Center, pada tanggal 27 Februari 2016. Fitur yang disematkan pada helm TDR inipun adalah High Impact Resistant ...

Review

10 debutan di IIMS 2016

Dengan hanya memanfaatkan separoh dari seluruh hall di JIEXpo Kemayoran, Jakarta, IIMS 2016 tidak punya banyak event untuk peluncuran produk baru dalam pameran otomotif tahun ini.Hanya ada 10 (sepuluh) produk baru yang debut di IIMS, sekali lagi di IIMS--bukan debut dunia--, karena pada dasarnya ...

Spesifikasi

Spesifikasi Yamaha Aerox 125LC

PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) baru saja merilis motor matic terbarunya, Yamaha Aerox 125LC dengan banyak sanjungan diutarakan.Berikut spesifikasi Yamaha Aerox 125LC:DimensiP X L X T: 1857mm X 742mm X 1070mmJarak Sumbu Roda 1265mmJarak Terendah ke Tanah 135mmTinggi Tempat Duduk ...

Spesifikasi

Brand lokal Komodo pamer tiga varian, mulai Rp88 juta

Produsen kendaraan ringan brand lokal, PT Fin Komodo Teknologi, memamerkan tiga varian di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2016, tampil beda di antara brand-brand asing.Komodo, yang produknya sudah banyak digunakan di industri perkebunan dan pariwisata, memamerkan tiga mobil, satu ...

Berita

MPV pertama brand China SGMW akan diluncurkan 2017

SGMW Motor Indonesia, perusahaan patungan yang dibentuk SAIC, General Motors (GM), dan Wuling Tiongkok, akan meluncurkan mobil MPV pertamanya untuk pasar Indonesia pada 2017.Di hadapan wartawan di Jakarta, Kamis, Presiden SGMW Motor Indonesia Xu Feiyun memastikan bahwa MPV pertamanya itu merupakan ...

Review

Menyimak sport car BMW i8 yang futuristik

Meskipun bukan mobil untuk khalayak, sport car BMW i8 patut ditelisik secara detil karena desain dan teknologinya yang futuristik dan layak mendapatkan pujian.Dikembangkan sejak 2008 melalui peluncuran Project i, BMW i8 sekarang sudah dipasarkan dengan harga untuk keluaran 2014 sekitar 135.700 ...