Oto-sport

Oto-sport

Toro Rosso pakai mesin Ferrari musim depan

Tim Toro Rosso akan kembali menggunakan mesin Ferrari untuk mobil balapnya pada balap Formula 1 musim depan (2016), setelah dua tahun menggunakan Renault.Toro Rosso dan Ferrari sudah mengkonfirmasi hal itu, dan pada 4 Desember kemarin mereka sepakat untuk bekerja sama kembali, menyambung kemitraan ...

Oto-sport

Rossi juga jago balap mobil

Pebalap MotoGP Valentino Rossi kembali membuktikan diri bahwa ia juga jago dalam balap mobil, ketika ia menjadi peserta dalam Monza Rally Show 2015 pekan lalu.Penyanjang sembilan kali juara dunia MotoGP itu berhasil merebut juara pertama di Monza Rally Show tahun ini di sirkuit Monza, Italia pada ...

Oto-sport

Rifat Sungkar juara pertama group FFA

Hari kedua  putaran terakhir Indonesia X-Offroad Racing Kejurnas Speed Offroad 2015 sempat diwarnai gerimis di sekitar lintasan sirkuit Banjarbaru.  Di SS3 dan SS4, Rifat Sungkar yang ditemani oleh navigator Muhammad Redwan mampu mencatatkan waktu 3 menit 30,420 detik dan 3 menit 33,478 ...

Oto-sport

Klasemen pebalap dan konstruktor Formula 1

Klasemen pebalap dan konstruktor setelah Grand Prix Brazil Formula Satu digelar di Autodromo Jose Carlos Pace pada Minggu waktu setempat atau Senin WIB:    Pebalap                                 Poin1. ...

Oto-sport

Nico Rosberg menangi Grand Prix F1 Brazil

Nico Rosberg memenangi Grand Prix Formula 1 Brazil, Minggu, yang berarti kemenangan dua kali berturut-turut di sirkuit tersebut sejak 2014.Kemenangan Rosberg juga menggagalkan rekan setimnya di Mercedes, juara dunia tiga kali Lewis Hamilton, yang berambisi menang untuk pertama kali di sirkuit itu. ...

Oto-sport

Lewis Hamilton kecelakaan di Monaco

Juara dunia Formula 1 tahun ini Lewis Hamilton mengungkapkan dia mengalami kecelakaan kendaraan namun tak parah di Monaco menjelang Grand Prix Brazil.Hamilton (30) juga sedang mengalami demam. Warga Inggris itu rencananya terbang ke Sao Paulo Brazil pada Rabu namun tertunda akibat mengalami ...

Oto-sport

Yamaha guncang November lewat “RACING DAY”

PT. Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) menggebrak dengan event bertemakan Racing Day yang menggabungkan Final Yamaha Cup Race (12-13 November) dan seri ke-4 atau terakhir Yamaha Sunday Race (14-15 November) di Sentul International Circuit.Ini kali pertama gelaran final Yamaha ...

Oto-sport

Juara MotoGP Marc Marquez dapat hadiah BMW M6 Convertible

Juara dunia MotoGP 2015 Marc Marquez mendapat hadiah BMW M6 Convertible karena meraih anugerah BMW M Award.Marquez meraih BMW M Award untuk ketiga kalinya, alias sama dengan rekor yang dipegang Valentino Rossi dan Casey Stoner. Namun, Marquez adalah pebalap motor pertama yang tiga kali ...

Oto-sport

Sumedang Trail Adventure harus jadi agenda tahunan

Menpora Imam Nahrawi didampingi Staf Ahli Amung Ma'mun dan Wakil Bupati Sumedang Eka Setiawan melepas Sumedang Motor TrailAdventure 2015 di Alun-alun Kota Sumedang, Jawa Barat, Sabtu (07/11).Sebanyak 1600 peserta motor trail yang tergabung dalam Motor Trail Bersatu (MTB) dari berbagai daerah ...

Oto-sport

Jorge Lorenzo juara dunia MotoGP setelah menang di Valencia

Jorge Lorenzo (Spanyol) memenangi balap MotoGP di Valencia, Minggu, sekaligus menjadi juara dunia kejuaraan tersebut.Lorenzo berada di posisi start terdepan dengan memecahkan rekor waktu tercepat pada  kualifikasi Sabtu.Kemenangan di Valencia menjadikan dia untuk ketiga kalinya meraih gelar ...