Oto-sport
Kekhawatiran MotoGP 2016 terjawab usai ujicoba di Sepang
Kekhawatiran bahwa MotoGP 2016 tidak bisa menyamai kegairahan musim yang luar biasa 2015 karena perubahan grid ban dan elektronik, sekarang telah terjawab setelah sejumlan pebalap menyelesaikan ujicoba di Sirkuit Sepang, Malaysia.Semua keraguan itu sekarang tidak ada lagi karena para pebalap ...
Kontrak Rossi bersama Yamaha habis tahun ini, bagaimana selanjutnya?
Hampir semua pebalap pabrikan kontraknya akan berakhir pada tahun ini, termasuk sang veteran Valentino Rossi dengan Tim Yamaha Movistar, sehingga persaingan bakal sengit."Pada akhir 2016 kontrak saya akan berakhir," kata pebalap MotoGP Movistar Yamaha itu kepada Sky Sport."Jadi saya akan harus ...
Duo jagoan MotoGP Honda kenalkan motor barunya di Sentul
Dalam perjalanannya untuk uji MotoGP 2016, duo jagoan balap Honda Marc Marquez dan Dani Pedrosa mampir ke Indonesia, untuk mengenalkan Tim Repsol Honda dan motor barunya RC213V.Di Jakarta Sabtu lalu, Tim Repsol Honda dan Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi bermain fulsal bersama para ...
Lokasi dan sirkuit sudah ditetapkan, ePrix siap digelar April
Panitia FIA Formula E Championship, pada akhir Januari lalu sudah mengungkap lokasi dan juga layout sirkuit untuk Paris ePrix, kejuaraan balap mobil Formula bertenaga listrik pertama di dunia.Digelar pada 23 April mendatang, balapan di Paris adalah putaran Eropa pertama musim 2015-2016 dan akan ...
MotoGP batal digelar di Sirkuit Sentul
Deputi V Bidang Harmonisasi dan Kemitraan Kemenpora Gatot S Dewabroto menyatakan balap MotoGP tidak akan diselenggarakan di Sirkuit Sentul jika Indonesia memenangi kontes sebagai tuan rumah MotoGP 2017-2019.Selama ini, kata Gatot, Kemenpora berharap banyak dengan Sentul karena yang berkomunikasi ...
Pemerintah Indonesia pastikan sebagai penyelenggara MotoGP 2017
Indonesia memastikan bahwa MotoGP 2017 yang akan digelar di sini akan diselenggarakan oleh pemerintah bukan oleh swasta, mengingat sebagian besar anggaran akan dialokasikan dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).Kepastian pemerintah mengambil alih penyelenggaraan MotoGP 2017, dimana ...
MotoGP 2017, di Indonesia atau Finlandia?
Pemerintah melalui Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi yakin bahwa MotoGP 2017 bakal digelar di Indonesia, dengan sejumlah dana disiapkan untuk meng-upgrade Sirkuit Sentul, tapi benarkah agenda 2017 bakal di tangan Indonesia?Kabar terbaru menyebutkan bahwa kans Indonesia untuk menuanrumahi ...
Peterhansel persembahkan kemenangan pertama untuk Peugeot
Reli Dakar edisi 38 baru saja berakhir dan Stéphane Peterhansel mempersembahkan kemenangan pertama untuk Peugeot sejak 1990, sementara pebalap Toby Price mencatatkan namanya di daftar pemenang untuk kali pertama dalam kategori sepeda motor, serta Gerard de Rooy meraih gelar keduanya untuk ...
Jagoan-jagoan Peugeot dominasi Dakar 2016
Tim rally Peugeot yang diperkuat Sebastian Loeb, Stephane Peterhansel, Cyril Despres, dan Carlos Sainz mendominasi Dakar 2016 dengan tunggangannya yang sudah mendapat "dandanan" baru Peugeot KDR 2008.Caslos Sainz sukses memenangi etape ketujuh dengan catatan waktu 3 jam 19,03 menit, sementara ...
Ini mobil balap baru Hyundai Motorsport
Hyundai Motorsport siap menggebrak FIA World Rally Championship (WRC) 2016 dengan meluncurkan mobil balap terbarunya, Generasi Baru i20 WRC di fasilitas produksi di Alzenau, Jerman, 9 Desember kemarin.Sebelum peluncuran, Hyundai Motorsport mengaku telah menguji i20 terbaru dengan total perjalanan ...